Perbedaan pencernaan mekanik dan percernaan kimiawi
Senin, 18 April 2016
Add Comment
Mekanisme
pencernaan pada manusia dibagi menjadi dua macam, yaitu pencernaan secara
mekanik dan pencernaan secara kimiawi. Keduanya terdapat perbedaan yang sangat
jelas sekali. Dilihat dari namanya saja sudah jelas berbeda.
Pak Mono
akan membahas perbedaan pencernaan secara mekanik dan pencernaan secara kimiawi
yang singkat saja.
1. Pencernaan mekanik
Proses
berlangsungnya pencernaan mekanik berlangsung sebagai berikut :
a.
Proses pengunyahan dengan gigi dan terjadi di rongga mulut.
b.
Di lambung, makanan kita akan diremas-remas lagi sampai menjadi halus.
2. Pencernaan kimiawi
a.
Proses pencernaan kimiawi dilakukan oleh enzim dan getah atau cairan yang
dihasilkan oleh kelenjar pencernaan.
b.
Terjadinya pencernaan kimiawi pada rongga mulut juga ketika kita mengunyah
makanan kelenjar ludah kita mengandung enzim ptialin atau amilase yang
berfungsi untuk memecah pati atau amilum.
c.
Terjadinya proses pencernaan kimiawi juga terjadi di lambung dan usus.
Kesimpulannya
adalah pencernaan mekanik berfungsi untuk memecah makanan menjadi halus yang
selanjutnya makanan akan mengalami proses pencernaan kimiawi. Sedangkan
pencernaan kimiawi dilakukan oleh enzim agar zat makanan dapat diserap oleh
tubuh kita.
0 Response to "Perbedaan pencernaan mekanik dan percernaan kimiawi"
Posting Komentar