Persebaran fauna di Indonesia

Persebaran fauna di Indonesia dibagi menjadi tiga yaitu kelompok fauna asiatis (kelompok Barat), kelompok fauna Australis Asiatis (Kelompok Barat), dan kelompok fauna australis (kelompok Timur).
1. Kelompok Fauna Asiatis atau kelompok Barat merupakan hewan yang berada di pulau Jawa, Bali, Kalimantan, dan Sumatra. Fauna di wilayah ini memiliki kemiripan dengan faunan yang ada di benua Asia seperti Thailand, Vietnam, dan China. Contoh hewan fauna asiatis adalah babi hutan, harimau, kera, kerbau, banteng, tapir, rusa, jalak Bali, gajah, badak bercula satu, dan badak bercula dua
2. Kelompok fauna Australis Asiatis disebut juga dengan fauna peralihan. Daerah fauna peralihan berada di wilayah  Nusa Tenggara, Maluku, dan Sulawesi. Contoh fauna peralihan adalah tarsius, burung maelo, komodo, babi rusa, dan anoa.
3. Kelompok fauna australis atau kelompok timur terdapat di wilayah Papua dan pulau kecil sekitarnya. Contoh fauna australis adalah Kasuari, kakaktua, burung cenderawasih, koala, walabi, dan kangguru.

0 Response to "Persebaran fauna di Indonesia"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel